Minggu, 16 September 2012

Jangan Pilih Pencuri/Koruptor dan Orang Tidak Ahli Sebagai Pemimpin

Islam tidak pernah mengajarkan ummatnya untuk mengangkat seorang Pencuri/Koruptor sbg pemimpin. Begitu juga orang yg tidak Ahli mengatasi masalah ummatnya seperti Kemacetan, Kemiskinan, Kejahatan, Kebakaran, Tawuran, Banjir, dsb yg bisa menewaskan rakyatnya. Apalagi jika pemimpin tsb bekerja untuk segelintir pengusaha yg mayoritas kafir/asing. Bukan bekerja untuk rakyatnya yg mayoritas Islam.


Jika pencuri dan orang yg tidak ahli dijadikan pemimpin, tunggu kehancurannya. Begitu kata Nabi. Padahal Allah melarang kita membiarkan diri kita binasa sehingga babi yg haram pun jadi halal saat darurat.

Nabi: ‘Hai para manusia! Sesungguhnya orang-orang sebelum kamu itu rusak/binasa dikarenakan apabila orang-orang yang mulia diantara mereka mencuri, mereka bebaskan. Tetapi, apabila orang yang lemah mencuri, mereka berikan kepadanya hukum’. (HR. Bukhari, Muslim, Tirmidzi, Nasa’i, Abu Daud, Ahmad, Dariini, dan Ibnu Majah)

Pilih pemimpin yang Ahli/Amanah sebab jika tak ahli kita semua akan hancur/binasa:

“Apabila perkara (urusan) diserahkan kepada selain ahlinya, maka nantikanlah kiamat/kehancuran.” [HR Bukhari]

“..janganlah kamu menjatuhkan dirimu sendiri ke dalam kebinasaan..” [Al Baqarah:195] 

Silahkan baca:
http://media-islam.or.id/2012/09/03/pilih-pemimpin-mukmin-ahli-dan-amanah-bukan-zalim-fasik-atau-munafik/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar